Di Indonesia terdapat berbagai jenis sumber daya alam pertanian, salah satunya adalah ladang. Ladang memiliki ciri-ciri khusus yang membedakannya dari jenis sumber daya alam pertanian lainnya.
Ciri-ciri Ladang
- Terdiri dari lahan terbuka yang digunakan untuk berkebun dan bercocok tanam;
- Memiliki jenis tanaman yang ditanam secara berkelanjutan;
- Penanaman dilakukan dalam skala yang cukup besar;
- Dapat memberikan hasil produksi yang bervariasi, seperti sayur-mayur, buah-buahan, dan padi-padian;
- Serapan airnya lemah sehingga tidak efektif untuk konservasi air.
Di Indonesia, ladang banyak ditemukan di daerah pedesaan. Selain memberikan manfaat dalam memenuhi kebutuhan pangan, ladang juga dapat membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat melalui program agrowisata dan pengembangan pasar lokal.
Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Sumber Daya Alam Pertanian Jenis Ladang Memiliki Ciri":
1. Sumber daya alam pertanian jenis ladang memiliki ciri …....
Jawaban:
Memanfaatkan tanah kering sebagai media tanam
Penjelasan:
Ladang adalah salah satu sistem pertanian, ladang memanfaatkan tanah kering sebagai media tanam. Sawah tadah hujan dan sawah lebak, saat tidak dipakai, akan beralih fungsi sebagai ladang.
Semoga membantu
2. sumber daya alam pertanian jenis ladang memiliki ciri...
Ciri sumber daya alam pertanian jenis ladang yaitu pada umumnya ditemukan padi dan jenis-jenis tanaman lainnya selama satu atau dua tahun. Namun, setelah padi dan tanaman lainnya dipanen, lahan itu ditinggalkan, dan akan mengalami suksesi secara alami membentuk hutan sekunder atau padang rumput tua.
Adanya aktivitas perpindahan dari satu tempat ke tempat lainnya (lahan baru) untuk mengistirahatkan lahan yang sudah dipakai sebelumnya.
Biasanya ladang ditanami dengan tanaman tahunan, contohnya karet atau kopi.
Pembahasan:
Ladang merupakan jenis tanah tidur yang masih dapat digunakan untuk kegiatan pertanian dengan komoditi umumnya sejenis palawija, karena tanaman palawija mampu bertahan pada cuaca yang cenderung kering. Ladang mirip dengan sawah karena bisa ditanami padi. Namun, padi yang ditanam adalah jenis yang berbeda yaitu pada gogo.
Padi gogo tahan air dan tumbuh dengan baik pada lahan kering, sehingga air tidak perlu sering digenangkan pada ladang. Selain itu, pengolahan tanah ladang sangat sedikit, sehingga produktivitasnya tergantung pada ketersediaan lapisan humus yang ada yang diakibatkan oleh sistem hutan.
Untuk menjaga kesuburan tanah di ladang maka perlu diberikan tambahasan pupuk. Hal ini dimaksudkan agar hasil yang didapat dari kegiatan ladang akan lebih maksimal dan dapat mencukupi kehiupan petaninya.
Adapun ciri-ciri ladang, yaitu:
Produktivitas tanah rendahTopografi bervariasiTidak dibatasi oleh pematang antar petakTingkat erosi tinggiTidak diusahakan secara intensif seperti sawahUmumnya hanya diusahakan pada musim hujan sedang pada musim kemarau dibiarkanPelajari lebih lanjut :
Materi tentang pengertian ladang brainly.co.id/tugas/2279492Materi tentang hasil usaha ekonomi pada ladang brainly.co.id/tugas/13502980Materi tentang pengertian ladang brainly.co.id/tugas/2279492Detail Jawaban
Kelas : SMP
Mapel : Ekonomi
Bab : -
Kode : -
#TingkatkanPrestasimu
#SPJ3
3. Sumber daya alam pertanian jenis ladang memiliki ciri
Jawaban:
pemanfaatannya adalah pada tanah kering sebagai
media tanam
semoga membantu
jadikan jawaban terbaik ya
Jawaban:
memanfaatkan tanah kering sebagai media tanah
Semuga Membantu4. 3 ciri pertanian ladang di indonesia
Secara umum sistem pertanian yang biasanya diupayakan penduduk dinegara kita terdiri atas 3 kelompok besar, yaitu pertanian lahan basah, pertanian lahan kering, dan perkebunan.
5. petani memberi pupuk pada tanaman jadung di ladang. pemberian pupuk menunjukkan bahwa tumbuhan memiliki ciri
Membutuhkan nutrisi Semoga membantu
6. Kegiatan berikut yang dapat merusak kelestarian sumber daya alam adalah.... *a. menanam dengan cara tumpang sarib. membuat sengkedan di lereng gunungc. bertani dengan menanam silih bergantid. bertani dengan sistem ladang berpindah
Jawaban:
D. Bertani dengan sistem ladang berpindah
Penjelasan: dampak
perladangan berpindah yaitu : terjadi pada musim hujan dan kekeringan pada musim kemarau, terjadi penurunan kesuburan tanah secara drastis, terjadi perubahan iklim mikro dan iklim makro, terjadi gangguan habitat satwa, terjadi penurunan biodirensitas, dan terjadi peningkatan luas lahan alang-alang.
Maaf kalo salah
Jawaban:
d. bertani dengan sistem ladang berpindah
Penjelasan:
karena pengunaan ladang berpindah dapat menyebabkan kerusakan alam berupa banyak pohon yang ditebang atau dibakar untuk memperoleh ladang yang berpindah....
jadi jawabannya D. bertani dengan ladang berpindah
7. sumber daya alam wilayah daratan yang mendukung untuk dikembangkannya sistem-sistem pertanian seperti sistem ladang, sistem Tegal pekarangan, sistem perkebunan,dan sistem sawah yaitu...
Jawaban:
Sistem pertanian sawah
Sistem pertanian sawah. Sistem sawah yaitu teknik budidaya yang tinggi, terutama dalam pengolahan tanah dan pengelolaan air, sehingga tercapai stabilitas biologi yang tinggi, dan kesuburan tanahnya juga dapat dipertahankan. Hal tersebut dicapai dengan sistem pengairan yang sinambung dan drainase yang baik
maaf kalau salah
SEMOGA MEMBANTU
8. sebutkan 3 ciri pertanian ladang di indonesia
Secara umum sistem pertanian yang biasanya diupayakan penduduk dinegara kita terdiri atas 3 kelompok besar, yaitu pertanian lahan basah, pertanian lahan kering, dan perkebunan.
9. kayu rotan damar dan pinus merupakan sebagian dari hasil sumber daya alamA. Pertanian B. Perkebunan C.HutanD. Ladang
C. hutan.
Penjelasan:
Hutan adalah bentuk kehidupan yang tersebar di seluruh dunia. ... Hutan merupakan suatu kumpulan tumbuhan dan juga tanaman, terutama pepohonan atau tumbuhan berkayu lain, yang menempati daerah yang cukup luas. Pohon adalah tumbuhan cukup tinggi dengan masa hidup bertahun-tahun.
10. pelestarian keanekaragaman hayati dapat kita upayakan baik secara individual maupun oleh pemerintah. Upaya manusia yang dapat meningkatkan kelestarian sumber daya alam hayati adalah.. A. Intensifikasi pertanian B. Pertanian monokultur C. Ekstensifikasi pertanian D. Disfersifikasi pertanian E. Perladangan pertanian
D. diversifikasi pertanian, karena untuk meningkatkan keanekaragaman hayati
11. tindakan manusia yang dapat merusak kelestarian sumber daya alam adalah a bertani dengan sistem ladang berpindahb membuat sengkedan dilereng pegunungan c menanam dengan cara tumpang sarid bertani dengan menanam silib berganti
A. bro.
semoga membantua.brtani dngan sistem ldang brpindah
12. Seorang petani memiliki ladang seluas 1 hektar. Berapa m2 luas ladang petani?
1 hektar =10.000m²
semoga membantu ya
Penjelasan:
1 hektar = 10000 m²
itu jawabannya yaa
13. Sumber daya alam pertanian jenis ladang memiliki ciri .... A. Terdiri atas tegalan tadah hujan dan tegalan lebak B. dapat diairi menggunakan sistem irigasi C. jenis tempat menanam yang membutuhkan sedikit air D. tanah subur jika menggunakan banyak pupuk E. memanfaatkan tanah kering sebagai media tanam
Jawaban:
b. dapat dialiri menggunakan sistem irigasi
Penjelasan:
semoga membantu
14. 5. pelestarian keanekaragaman hayati dapat kita upayakan baik secara individual maupun oleh pemerintah. upaya manusia yang dapat meningkatkan kelestarian sumber daya alam hayati adalah... a. perladangan berpindah b. intensifikasi pertanian c. pertanian monokultur d. ekstensifikasi pertanian e. diversifikasi pertanian
Jawaban:A.Perladangan Berpindah maaf kalau salah baru pemula soalnya
Penjelasan:
15. Sumber daya alam pertanian jenis ladang memiliki ciri. A. Terdiri atas tegalan tadah hujan dan tegalan lebak B. Dapat diairi menggunakan sistem irigasi C. Jenis tempat menanam yang membutuhkan sedikit air D. Tanah subur jika menggunakan banyak pupuk E. Memanfaatkan tanah kering sebagai media tanam.
c maaf kalo salah
Penjelasan:
Mohon dibantu like ya
16. 3 ciri pertanian ladang di indonesia
1. pertanian lahan basah
2. pertanian lahan kering
3. perkebunan pertanian lahan basah,pertanian lahan kering,dan pertanian lahan perkebunan
17. Berikut yang termasuk kegiatan ekonomi yang tidak memanfaatkan sumber daya alam adalah...a. berladangb. bertegalc. bertanid. jasa
Jawaban:
c. jasa
Penjelasan:
semoga membantu
18. kegiatan berikut yang dapat merusak kelestarian sumber daya alam adalah... a menanam dengan cara tumpang sari B Membuat lereng di Gunung C bertani dengan menanam silih berganti D bertani dengan sistem ladang berpindah
Jawaban:
D. Bertani dengan sistem ladang berpindah
Penjelasan:
Maaf klo slhh :/
Jawaban:
D. Bertani dengan sistem ladang berpindah
Penjelasan:
Maaf kalo salah :)
19. pemanfaatan sumber daya alam berupa ladang berpindah harus dihindari karena
karena dapat merusak habitat hutan ,,seperti jika kita selalu menebang pohon maka akan menyebabkan bencana seperti tanah longsor dan banjir bandang
20. sawah ladang dan kebun termasuk pemanfaaan sumber daya alam dalam bentuk
Jawaban:
tanaman
semoga membentu ★_★