Kumpulan Pertanyaan dan Jawaban yang Berkaitan dengan "Jelaskan Metode Metode Pengumpulan Data Dalam Kegiatan Analisis Jabatan":
1. jelaskan metode metode pengumpulan data dalam kegiatan analisis jabatan
Berikut beberapa metode pengumpulan data dalam kegiatan analisis jabatan:
Job Performane. Metode ini melakukan pengumpulan data jabatan dengan langsung memperhatikan pekerjaan jabatan yang akan dianalisa, pada metode ini bisa dibilang detail karena mengetahui dari berbagai aspek dari tekanan emosional, bahaya fisik hingga tuntunan sosial pekerjaan yang ada serta mental-mental dalam menjalankan pekerjaan tersebut. Pada metode ini memiliki resiko besar dan larangan terhadap analisa pekerjaan yang berbahaya seperti pemadam kebakaran serta pilot.Personal Observation. Metode ini lebih menekankan analisa terhadap para pekerja individu yang mana sedang melakukan tugas pekerjaannya, analisa disini berupa aktivitas pekerjaan serta kecepatan dalam pekerjaan hingga kondisi kerja yang ada. Analisis ini bisa dibilang cukup baik mengetahui bagaimana sebuah pekerjaan, analisis ini dilakukan dengan hati-hati karena agar tidak mengganggu pekerjaan dan dilaksanakan waktu pekerjaan dalam kerja normal namun analisis ini tidak mendalami mental seorang pekerja.Critical Incidents Technique atau CIT. CIT sebuah analisis dengan pendekatan kualitatif yang mana mendapatkan deskripsi detail suatu pekerjaan terhadap kefokusan kepada aktivitas perilaku pekerja, pada analisis menanyakan berbagai pengalaman kerja oleh CIT dari masa lalunya sehingga bisa mengetahui metode ini dilakukan dengan direkam atau dicatat secara kejadian berlangsung. Maka mengetahui berbagai perilaku yang ada dalam penelitian.Wawancara. Wawancara adalah sebuah metode analisis dengan memberikan berbagai pertanyaan yang mana diberikan kepada pekerja jabatan tertentu, pada metode ini biasanya yang diwawancarai adalah pekerja-pekerja yang memiliki informasi dalam pengamatan sehingga dalam wawancara mengetahui berbagai hal penting yang berhubungan dengan pekerjaan jabatannya. Dalam wawancara ini adanya wawancara antar individu maupun individu dengan kelompok.PembahasanMetode analisis data atau pengumpulan data adalah sebuah proses analisis yang mana data dikumpulkan hingga berlanjut diproses yang akan menghasilkan kesimpulan dari penelitian yang sedang dilakukan.
Pelajari lebih lanjutPengertian umum metode pengumpulan data https://brainly.co.id/tugas/2772174Perbandingan umum metode pengumpulan data dengan kuisioner dan wawancara https://brainly.co.id/tugas/20823173Beberapa metode dalam pengumpulan data secara umum https://brainly.co.id/tugas/22582326Detail jawabanKelas: 10
Mapel: Ekonomi
Bab: Bab 1 - Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya
Kode: 10.12.1
#JadiRangkingSatu
2. Berikut yang bukan merupakan metode yang biasa digunakan dalam pengumpulan data pada proses analisis jabatan adalah ....
Jawaban:
Observasi
Penjelasan:
semoga membantu, maaf kalau salah^^
3. metodeyang kurang tepat dalam mengumpulkandata yang diperlukan dalam analisis jabatanyaitu
Terdapat tiga metode yang biasanya digunakan dalam Analisis Jabatan atau Analisis Pekerjaan ini.
...
Metode Analisis Jabatan (Job Analysis Methods)
Metode Observasi (Observation Method) ...
Metode Wawancara (Interview Method) ...
Metode Kuesioner (Questionnaire Method
4. sebutkan dan jelaskan beberapa metode dalam pengumpulan data
Metode Pengumpulan data, yaitu :
Angket / Kuesioner, yaitu pengumpulan data dengan memberikan seperangkat pertanyaan kepada orag lain (responden) untuk dijawabnyaObservasi, yaitu pengumpulan data dengan cara mengamati segala hal yang dilakukan oleh respondenWawancara, yaitu pengumpulan data dimana peneliti bertatap muka dan tanya jawab secara langsung dengan responden (sumber data)PembahasanDalam proses pengumpulan data perlu diperhatikan bagaimana jenis sumber data yang diperlukan bagi penelitian.
Sumber data dibagi menjadi dua jenis, yaitu :
Data primer, merupakan data yang diperoleh dari sumber langsungData sekunder, merupakan data yang diperoleh dari sumber tidak langsung.Sedangkan metode pengumpulan data dibagi menjadi tiga, yaitu :
Angket, merupakan metode pengumpulan data yang disukai karena dapat memperoleh banyak data dalam waktu yang singkat. Angket sendiri dapat berupa angket tertutup (disertai pilihan jawaban),, angket terbuka (responden bebas menjawab) dan angket campuran.Observasi, terbagi menjadi dua, yaitu observasi partisipatif (peneliti secara langsung terlibat dalam kegiatan responden) dan observasi non partisipatif (peneliti tidak terlibat dalam kegiatan responden)Wawancara, kekurangan metode wawancara dalam proses pengumpulan data antara lain, membutuhkan waktu yang lama, biaya yang dikeluarkan bisa jadi lebih besar, dan untuk menjadi pewawancara harus terlatih mrenghadapi berbagai situasi.Pelajari lebih lanjutMateri tentang contoh judul penelitian sosial, https://brainly.co.id/tugas/4034023Materi tentang contoh hasil observasi budaya, https://brainly.co.id/tugas/7760572Detil JawabanKelas : 10
Mata Pelajaran : Sosiologi
Bab : Penelitian Sosial
Kode : -
Kata kunci : metode, penelitian, angket wawancara, observasi
5. sebutkan dan jelaskan beberapa metode dalam pengumpulan data
Sebutkan dan jelaskan beberapa metode dalam pengumpulan data
WawancaraWawancara adalah sebuah bagian dari tkenik yang digunakan untuk melakukan pengumpulan data yang dimana dilakukan dengan cara melakukan tatap muka dan melakukan kegiatan tanya jawab.
ObservasiObservasi adalah sebuah bentuk metode yang digunakan untuk melakukan pengumpulan data yang dimaan dianggap kompleks dikarenakan menggunakan berbagia macam faktor di dalam melakukukan pelaksanaannya yang ada.
AngketAngket adlaah sebuah bentuk metode dari pengumpulan data yang dimana dilakukan dengan cara melakukan pemberian aka nseperangkat macam bentuk pertanyaan atau pertanyaan tertulis yang dimana diberikan kepada responden untuk dijawab olehnya.
Studi DokumenMetode ini adalah metode yang digunakan untuk mengumpulkan data yang dimana tidak ditujukan secara langsung kepada sumbek dari penelitian yang dilakukan.
Pelajari lebih lanjut1. Materi tentang beberapa persyaratan dalam mengumpulkan data adalah https://brainly.co.id/tugas/20815793
-----------------------------
Detil jawaban
Kelas: 20
Mapel: Geografi
Bab: Bab 2 - Langkah-Langkah Penelitian Geografi
Kode: 10.8.2
Kata Kunci: Pengumpulan, Data, Metode
6. Sebutkan dan jelaskan metode-metode pengumpulan data!
Metode Pengumpulan Data :
• Kuesioner
Kuesioner adalah daftar pertanyaan tertulis yang ditujukan kepada responden. Jawaban responden atas semua pertanyaan dalam kuesioner kemudian dicatat/direkam.
•Observasi
Pengamatan melibatkan semua indera (penglihatan, pendengaran, penciuman, pembau, perasa). Pencatatan hasil dapat dilakukan dengan bantuan alat rekam elektronik.
•Wawancara
Pengambilan data melalui wawancara /secara lisan langsung dengan sumberdatanya, baik melalui tatap muka atau lewat telephone, teleconference. Jawaban responden direkam dan dirangkum sendiri oleh peneliti.
•Dokumen
Pengambilan data melalui dokumen tertulis mamupun elektronik dari lembaga/institusi. Dokumen diperlukan untuk mendukung kelengkapan data yang lain.
Metode Pengumpulan Data :
• Kuesioner
Kuesioner adalah daftar pertanyaan tertulis yang ditujukan kepada responden. Jawaban responden atas semua pertanyaan dalam kuesioner kemudian dicatat/direkam.
•Observasi
Pengamatan melibatkan semua indera (penglihatan, pendengaran, penciuman, pembau, perasa). Pencatatan hasil dapat dilakukan dengan bantuan alat rekam elektronik.
•Wawancara
Pengambilan data melalui wawancara /secara lisan langsung dengan sumberdatanya, baik melalui tatap muka atau lewat telephone, teleconference. Jawaban responden direkam dan dirangkum sendiri oleh peneliti.
•Dokumen
Pengambilan data melalui dokumen tertulis mamupun elektronik dari lembaga/institusi. Dokumen diperlukan untuk mendukung kelengkapan data yang lain.
7. jenis teknik analisis data yang di terapkan sesuai metode teknik pengumpulan data
tehnik komputeeer atau tehnik yg sering di tulis tangan
:v
8. jelaskan mana metode pengumpulan data yang lebih efektif antara metode kuisioner dan wawancara
Metode pengumpulan data menggunakan kuisioner biasanya dilakukan dengan menyebar brosur atau angket yang berisi pertanyaan-pertanyaan yang akan dijawab oleh responden. Kelebihannya adalah:
Tidak memerlukan kehadiran penelitiDapat menjangkau responden dalam jumlah banyakIsi pertanyaan seragam untuk semua respondenDapat dibuat anonimDapat dijawab menurut kesempatan yang dimiliki respondenSedangkan metode wawancara dilakukan dengan cara berkomunikasi langsung antara peneliti dan responden. Kelebihan dari metode ini adalah pewawancara bisa mendapatkan respon yang mendalam dari responden yang diwawancarai dalam waktu yang relatif singkat.
Untuk menentukan mana yan efektif, kembali lagi ke kebutuhan dan tipe respondennya. Jika respondennya banyak, maka akan lebih efektif metode kuisioner sedangkan jika respondennya sedikit, maka bisa meggunakan metode wawancara.
Pelajari lebih lanjut Sosiologi kelas 10:
Observasi: https://brainly.co.id/tugas/20823003Jenis observasi: https://brainly.co.id/tugas/20823005Wawancara tak berstruktur: https://brainly.co.id/tugas/20822933Studi kepustakaan: https://brainly.co.id/tugas/20823011Kelas: 10Mapel: SosiologiBab: pengumpulan data dalam penelitianKode: 10.20.69. Metode yang kurang tepat dalam mengumpulkan data yang diperlukan dalam analisis jabatan yakni.... *
Jawaban:
Pengukuran Fisik
Penjelasan:
Terdapat tiga metode yang biasanya digunakan dalam Analisis Jabatan atau Analisis Pekerjaan ini. Ketiga Metode Analisis Jabatan tersebut diantaranya adalah Metode Observasi (Observation Method), Metode Wawancara (Interview Method) dan Metode Kuesioner (Questionnaire Method).
1. Metode Observasi (Observation Method)
Pada metode analisis jabatan yang menggunakan observasi ini, seorang analis jabatan (orang yang melakukan analisis jabatan) mengamati seorang karyawan dan mencatat semua tugasnya baik yang dilakukannya maupun yang tidak dilakukannya, tanggung jawab maupun bukan tanggung jawabnya, keterampilan yang dibutuhkan, metode atau cara digunakan untuk melakukan tugas serta kemampuan dan mental atau emosional yang dibutuhkan untuk menangani tantangan dan risiko.
Mungkin banyak menganggap bahwa metode observasi ini merupakan metode yang termudah namun kenyataannya tidaklah demikian. Hal ini disebabkan karena setiap orang memiliki cara tersendiri untuk mengamati sesuatu dan setiap orang juga memiliki cara berpikir sendiri dalam menafsirkan penemuannya atau apa yang telah dilihatnya. Dengan demikian, proses observasi ini dapat mengakibatkan bias pada hasil pengamatannya. Perasaan suka dan tidak suka secara pribadi juga dapat menghasilkan hasil observasi yang tidak tepat atau bukan hasil yang sebenarnya. Salah satu cara terbaik untuk mengatasi permasalahan metode observasi ini adalah melalui pelatihan khusus analis jabatan atau pelatihan terhadap orang yang melakukan tugas analisis jabatan ini.
Terdapat tiga teknik khusus untuk observasi ini, yaitu dengan pengamatan langsung (direct observation), analisis metode kerja (work analysis method) dan teknik insiden kritis (Critical Insident Technique). Pengamatan langsung atau direct observation adalah mengamati langsung dan melakukan pencatatan perilaku seorang karyawan dalam situasi yang berbeda-beda. Analisis Metode Kerja atau Work Analysis Method adalah analisis pengamatan yang meliputi waktu dan gerak secara khusus, teknik analisis ini biasanya digunakan pada karyawan pabrik yang melakukan perakitan. Sedangkan teknik yang ketiga adalah teknik insiden kritis yang mengidentifikasikan perilaku kerja yang menghasilkan kinerja.
2. Metode Wawancara (Interview Method)
Wawancara adalah metode pengumpulan data dan informasi dengan cara mengajukan pertanyaan langsung kepada karyawan. Pada umumnya, terdapat tiga jenis wawancara yaitu wawancara individual yaitu wawancara hanya dengan karyawan terkait, wawancara kelompok dengan kelompok karyawan yang mengerjakan pekerjaan yang sama dan wawancara dengan penyelia (supervisor) atau atasan karyawan yang bersangkutan yang mengetahui pekerjaan tersebut.
Dengan metode wawancara ini, seorang karyawan diwawancarai untuk mendapatkan informasi tentang masalah yang mereka hadapi, penggunakan cara atau teknik tertentu dan keterampilan yang diperlukan untuk melakukan pekerjaannya. Metode wawancara ini juga dapat membantu pewawancara untuk mengetahui apa yang sebenarnya dipikirkan oleh karyawannya tentang tanggung jawab dan pekerjaannya sendiri.
Untuk mendapatkan hasil yang jujur dan benar serta data dan informasi yang asli, pertanyaan yang diajukan selama wawancara harus dipilih dengan teliti dan hati-hati. Untuk menghindari kesalahan, sebaiknya mewawancarai lebih dari satu individu untuk mendapatkan tanggapan. Bisa berupa dua atau lebih individu yang melakukan pekerjaan yang sama ataupun mewawancarai atasan atau supervisor individu/karyawan yang bersangkutan.
3. Metode Kuesioner (Questionnaire Method)
Metode Kuesioner merupakan salah satu metode pengumpulan data dan informasi untuk analisis jabatan yang sering digunakan. Kuesioner adalah suatu daftar yang berisi pertanyaan-pertanyaan yang harus dijawab oleh karyawan yang akan dianalisis jabatannya. Kelebihan dari metode kuesioner ini adalah dapat mengumpulkan sejumlah informasi tentang pekerjaan dalam waktu yang relatif singkat dan biaya yang relatif murah dengan catatan bahwa karyawan dapat secara akurat menganalisis dan mengkomunikasikan informasi tentang pekerjaan mereka.
Namun Karyawan yang diminta untuk mengisi kuesioner tersebut kemungkinan mempunyai persepsi sendiri dan bias pribadi tersendiri terhadap pertanyaan yang terdapat pada kuesioner sehingga menimbulkan bias dan ketidakakuratan informasi. Oleh karena itu, disarankan untuk mengkombinasikannya dengan metode wawancara dan observasi untuk mengklarifikasi dan memverifikasi informasi kuesioner. Komunikasi yang baik antara manajemen dengan karyawan yang akan dianalisis jabatannya juga sangat diperlukan.
Semoga Membantu:)
10. tokoh yang mengatakan metode sejarah adalah suatu kegiatan mengumpulkan menguji dan menganalisis data yaitu
Mohammad yamin
Maaf klo salah
11. Metode analisis jabatan dengan caramengumpulkan data menggunakandaftar pertanyaan yang sudah disusunsebelumnya untuk diisi disebut ........a. kuisionerb. observationc. interwiewd. menulis laporane. metode analisis
Jawaban:
A. Kuesioner.Penjelasan:
Kuesioner ( daftar pertanyaan ), yaitu pengumpulan data yang menggunakan daftar pertanyaan yang sudah disusun sebelumnya, kemudian disebarkan kepada pegawai untuk diisi.
12. sebutkan dan jelaskan beberapa metode dalam pengumpulan data
bebepara metode dalam pengulpulan data. 1. heuristik. 2.kritik. 3 eskavasi. 4 interpretasi
13. sebutkan metode pengumpulan data . jelaskan
1.kuisioner
2.observasi
3.wawancara
4.studi dokumen
14. Jelaskan pendapatmu mengenai penggunaan metode pengumpulan data dan teknik analisis yang di gunakan!
Semoga membantu ^_^
Jadikan jawaban terbaik mu MY FRIENDS
15. jelaskan metode pengumpulan data awal
metode pengumpulan data adalah teknik atau cara yang di lakukan oleh peneliti untuk mengumpulkan data. Pengumpulan datad di lakukan untuk memperoleh informasi yang dibutuhkan dalam rangka mencapai tujuan penelitian. Sementara itu instrumen pengumpulan data merupakan alat yang digunakan untuk mengumpulkan data.
maaf jika salah
jadikan jawaban ter-brainly ok
16. jelaskan metode pengumpulan data observasi itu
pengumpulan data yang dilakukan dengan sengaja, sistematis mengenai fenomena sosial dan gejala gejala pisis untuk kemudian dilakukan dengan pencatatan.
17. jelaskan metode2 pengumpulan data dalam kegiatan analisis jabatan?
Penjelasan:
Terdapat empat metode pengumpulan data yang akan digunakan dalam kegiatan analisis jabata, yaitu sebagai berikut :
a. Kuesioner ( daftar pertanyaan ), yaitu pengumpulan data yang menggunakan daftar pertanyaan yang sudah disusun sebelumnya, kemudian disebarkan kepada pegawai untuk diisi.
b. Pengamatan /observasi, yakni pengumpulan data yang dilakukan dengan mengamati langsung cara kerja pegawai dalam melaksanakan tugasnya. Hasil dari pengamatan tersebut akan dicatat dan diolah sebagai informasi terkait pegawai, tugas, dan jabatan yang diampunya tersebut.
c. Wawancara ( interview), yaitu pengumpulan data dengan mengajukan pertanyaan yang telah disiapkan sebelumnya, lalu mencatat jawaban yang nantinya akan diolah menjadi informasi yang diperlukan.
d. Menulis laporan pekerjaan secara singkat.
Jawaban:
Metode-metode pengumpulan data dalam kegiatan analisis jabatan:
a. Job Performance
Yaitu dengan memperoleh pengalaman secara langsung dari faktor kontekstual pada pekerjaan tersebut termasuk tekanan emosional, bahaya fisik, tuntutan sosial dan persyaratan mental
b. Personal Observation
Dengan mengamati pekerja dalam melakukan tugasnya serta kecepatan dari aktivitas yang dilakukan dalam kondisi kerja
c. Critical Incidents Technique
Pendekatan kualitatif untuk memperoleh deskripsi dari pekerjaan atau aktivitas lainnya yang fokus pada aktivitas perilaku
d. Wawancara
Terdiri dari mengajukan pertanyaan kepada kedua pemain lama dan supervisor baik individu atau kelompok
18. 1. Jelaskan tiga pengertian analisis jabatan menurut para ahli. 2. Jelaskan pengertian analisis jabatan menurut pendapatmu. 3. Tuliskan dan jelaskan jenis-jenis jabatan 4. Jelaskan kegunaan analisis jabatan. 5. Jelaskan metode-metode pengumpulan data dalam kegiatan analisis jabatan. 6. Jelaskan perbedaan job description, job specification, dan job design. 7. Jelaskan lima jabatan administrasi menurut SKKNI. 8. Jelaskan perbedaan jabatan-jabatan administrasi berdasarkan SKKNI. 9. Uraikan manfaat dari analisis jabatan. 10. Uraikan langkah-langkah dalam melakukan analisis jabatan.
Jawaban:
2. Menurut pendapat saya, kegiatan mengumpulkan informasi yang lengkap dan benar mengenai jabatan yang ada dalam suatu organisasi.
Penjelasan:
semoga bermanfaat:)
19. Urutan langkah kegiatan, yaitu mengumpulkan data dalam metode ilmiah
mengumpulkan data dalam metode ilmiah adalah urutan yang kedua setelah merumuskan masalah. urutan metode ilmiah :
1. Merumuskan masala.
2. Melakukannya observasi dan pendataan.
3. Membuat hipotesis.
4. Merancang dan melakukan eksperimen.
5. melakukan analisis data.
6. menarik kesimpulan.
Data dalam metode ilmiah dibagi menjadi dua yaitu data kualitatif (ditulis dengan kata-kata) dan data kuantitatif (ditulis dengan angka).
SEMOGA BERMANFAAT
20. analisislah proses pengumpulan data dengan metode partisipatoris
Metode Partisipatoris:
1 Penelitian dan Aksi Partisipatoris (Participatory Research and Action). Metode yang terkenal dengan istilah PRA (dulu disebut Participatory Rural Appraisal) ini merupakan alat pengumpulan data yang sangat berkembang dewasa ini. PRA terfokus pada proses pertukaran informasi dan pembelajaran antara pengumpul data dan responden. Metode ini biasanya menggunakan teknik-teknik visual (penggunaan tanaman, biji-bijian, tongkat) sebagai alat penunjuk pendataan sehingga memudahkan masyarakat biasa (bahkan yang buta huruf) berpartisipasi. PRA memiliki banyak sekali teknik, antara lain Lintas Kawasan, Jenjang Pilihan dan Penilaian, Jenjang Matrik Langsung, Diagram Venn, Jenjang Perbandingan Pasangan (Suharto, 1997; 2002; Hikmat, 2001).
2. Stakeholder Analysis. Analisis terhadap para peserta atau pengurus dan anggota suatu program, proyek pembangunan atau organisasi sosial tertentu mengenai isu-isu yang terjadi di lingkungannya, seperti relasi kekuasaan, pengaruh, dan kepentingan-kepentingan berbagai pihak yang terlibat dalam suatu kegiatan.
• Beneficiary Assessment. Pengidentifikasian masalah sosial yang melibatkan konsultasi secara sistematis dengan para penerima pelayanan sosial,
• Monitoring dan Evaluasi Partisipatoris (Participatory Monitoring and Evaluation). Metode ini melibatkan anggota masyarakat dari berbagai tingkatan yang bekerjasama mengumpulkan informasi, mengidentifikasi dan menganalisis masalah, serta melahirkan rekomendasi-rekomendasi